DOWNLOAD VCARD Download VCard

About me

My Photo
Ade Hermawan is Me
Manusia yang ingin terus berbah ke arah yang lebih baik.
View my complete profile

Network

Blog

Sep 18, 2010

Mount Otomatis Drive Windows Saat SturtUp di Ubuntu

Tadi saya baca-baca milis dan ada postingan yang membahas tentang cara Mount otomatis drive windows (NTFS) di linux ubuntu. Nah, supaya suatu saat saya tidak lupa dan sekalin ingin berbagi dengan kawan2, ya saya bahas aja disini..
berikut langakah-langkahnya:

1. Buka Terminal (seperti biasa)
2. Buat folder yang akan digunakan untuk menyimpan file-file hasil mount
$sudo mkdir /media/hasilmount (digunakan untk membuat folder hasilmount)
2. Kemudian cari drive yang akan di mount otomatis ketika sturtup dengan menggunakan perintah 
$sudo fdisk -l (menampilkan daftar partisi hardisk yang ada di komputer kita)
maka akan muncul tampilan seperti gambar di bawah:
3. Contoh disini saya akan ngMount partisi yang ada di /dev/sda5 ke folder hasilmount dengan menggunakan pertintah:
$sudo mount /dev/sda5  /media/hasilmount (untuk menampilkan isi dari partisi sda5 ke folder hasilmount)
4. supaya perintah tesebut dijalankan ketika sturtup maka edit file fstab yang ada di /etc/fstab
$sudo nano /etc/fstab
5. kemudian tambahkan perintah berikut di baris yang paling bawah

/dev/sda5  /media/hasilmount  ntfs-3g  defaults,locale=id_ID.UTF-8  0  0

Kemudian save dan restart komputer anda.

note: "Jika anda ingin ngMount lebih dari satu partisi maka tinggal tambahkan dan ganti /dev/sda5 (partisi yang akan di mount) dan /media/hasilmount (tempat menampilkan hasil mount) sesuai dengan yang anda inginkan"
Semoga Bermanfaat...

0 comments:

Post a Comment


Ade Hermawan © 2011